Welcome

Sabtu, 23 Juni 2012

Cara Memelihara Kelinci


1.1

Naah gambar 1.1 itu pas si kelinci lagi di dalam kandang…
Sekarang, bagaimana sih cara merawat nya ?
Gampang aja koo, yang pasti 
Pertama, beri kelinci kalian rumah ( kandang ) dan tetap jaga kebersihan kandang, saat kandang basah sebaik nya kelinci jangan di dalam kandang. Dan kalau kalian menggunakan kandang seperti gambar saya di atas, sebaiknya beri alas di sebagian kandang untuk tempatnya beristirahat.  Dan sering seringlah bersihkan kandang kelinci kalian, oke.

Yang kedua niih, pola makan kelinci. Kalau saya sendiri setiap harinya memberi kelinci makanan seperti :
 1. kulit jagung,
 2. wortel,  bagi kelinci yang masih kecil sebaik nya jika memberikan wortel di      potong – potong dulu menjadi kecil agar lebih mudah mengunyah nya.
3. pelet,
4. Terkadang saya beri daun pisang, awalnya saya takut dia mabok kalau makan    daun pisang ternyata dia suka banget dan tetap bertahan hidup
  5. dan rumput , sering – seringlah beri kelinci kalian rumput.

Yang ketiga , kelinci jangan selalu di pegang karena nanti dia bisa stress karena kelinci adalah hewan yang mudah stress,

Kelinci itu aktif di pagi dan malam hari, terutama malam hari, kelinci selalu mengunyah makanan saat malam hari, jadi di siang hari tidak perlu memberi makanan terlalu banyak karena biasanya kelinci di siang hari tidur.  Tapi ingat di kandang tetap harus ada makanan, Jangan lupa di dalam kandang  juga selalu ada 
minuman, kalian bisa membeli botol minuman kelinci di toko hewan (pet shop).
Bila ada halaman di rumah, lepaslah kelinci kalian di pagi hari agar dia bisa berlari – lari kecil gitu hehe seperti potret di bawah ini  ,





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

for me

i'm a girl who dreamer, muslim,using headdress (hijab),i love allah, and one of the most important for my live are my parents and fams. i love them well so much, and hope you enjoy with this site ,thank you for visit my blog :)
Thank You